Dihukum Di Medsos, Akibat Pertikaian 2 Kelompok Di Topo, Ini Klarifikasi Kepala Suku Besar Wate
NABIRE – Kepala Suku Besar Wate, Alex Raiki menjadi bulan-bulanan di media sosial dan disalahkan akibat adanya konflik tapal batas di Distrik Topo. Tanpa melihat dan menganalisa persoalan dengan jernih, tudingan dengan narasi-narasi provokatif dan bernada ancaman terlontar dan itu bisa dilihat dari berbagai pemberitaan media media sosial seperti dalam beberapa Group WhatsApp yang sedang…