Browsing: Terbaru

Masih Lowong, Jabatan Wabup Dibahas di Kemendagri Dua Nama Bakal Mengerucut 

Biak, majalahkribo.com Kekosongan Wakil Bupati Biak Numfor sisa masa jabatan periode 2019 – 2024 kembali dibahas di Direktorat Jenderal Otonomi Daerah (Ditjen) Otda, Kemendagri, di Jakarta, kemarin. Dalam pembahasan posisi orang nomor dua di Kabupaten Biak Numfor itu dipimpin langsung oleh Direktur Penataan Daerah, Otonomi Khusus, dan Dewan Pertimbangan Otonomi Daerah Ditjen Otda Drs. Andi…

Dilantik, TP PKK Kampung Yafdas Diminta Berinovasi

Biak, Majalahkribo.com Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kampung Yafdas resmi dilantik oleh Ketua TP PKK Kabupayen Biak Numfor Ny. Ruth Naomi Naap Rumkabu, S.Pd, di Kantor Kampung Yafdas, Senin (13/12) kemarin. Setelah dilantik jajaran pengurus yang baru diminta supaya tetap berinovasi dalam menjalankan peran dan fungsinya. Kemiteraan dan kebersamaan diharapkan menjadi perhatian dalam…

Tempat Jual Miras dan Karaoke Masih Buka, Ini Ganjaran Yang Akan Diberikan Pemda Nabire

PAPUA – Sebelumnya pada tanggal 25 November 2021 Bupati Kabupaten Nabire Mesak Magai telah edarkan surat pelarangan penjualan miras, cafe, karaoke, diskotik, panti pijat, dan sejenisnya tidak buka terhitung tanggal 1 Desember sampai 2 Januari 2022. Namun pada kenyataannya masih banyak sekali tempat karaoke dan penjualan miras yang buka. Saat ditemui kepala satuan polisi pamong…

Presiden Republik Indonesia Segera Bentuk Pengadilan Ham Di Papua Untuk Proses Hukum Dugaan Pelanggaran Ham Berat Paniai

Siaran Pers Nomor : 028/SP-LBH-Papua/XII/2021 PAPUA – “Gubernur Propinsi Papua dan Papua Barat serta Ketua DPRP segera mendesak Pembentukan Pengadilan HAM di Papua dan pelibatan Penyidik Ad Hoc dalam Tim Penyidik Dugaan Pelanggaran HAM yang Berat di Paniai Provinsi Papua tahun 2014” Kasus paniai berdarah yang terjadi pada tanggal 7 Desember 2014 dan 8 Desember…

Oktovianus Mote, Salurkan Sembako Kepada Masyarakat Di Distrik Tigi Kabupaten Deiyai

DEIYAI – Kepala Distrik Tigi Kabupaten Deiyai Oktovianus Mote mengaku telah salurkan bantuan sembilan bahan pokok (Sembako) kepada masyarakat di beberapa kampung Distrik itu. Kata Kepala Distrik Tigi kepada Wartawan media ini melalui via telepon selulernya, Selasa, (07/12/2021). “Sesuai kepercayaan bupati kabupaten Deiyai, kata Kadis Tigi, saya sudah salurkan bantuan sembakonya kepada masyarakat Distrik Tigi,…

NIEUW GUINEA RAAD Pers Rilis

PAPUA – Sejarah mencatat bahwa proses kebangsaan Papua meuju sebuah negara merdeka pernah terjadi pada tahun 1961 dibawah resim kolonialisme Belanda. Dimana Belanda Sebagai penjajan di teritorial West Papua (Nederland Niuew Guinea) saat itu desakan PBB (pasal 73 DT piagam PBB) memiliki tanggungjawab dalam mempersiapkan bangsa Papua untuk menentukan nasib sendiri. Proses menuju penentuan nasib…

5 Kampung di Kayuni Gelar Pemilihan Kepala Kampung

Fakfak, majalahkrobo.com – Pemerintahan Distrik Kayuni, Kabupaten Fakfak, Provinsi Papua Barat, menggelar pemilihan serentak kepala kampung pada lima (5) kampung. Kelima kampung tersebut yaitu; Kampung Rangkendak, Kampung Kuagas, Kampung Warpa, Kampung Ubadari dan Kampung Kabubur. Ikut hadir serta memantau langsung jalannya pemilihan kepala kampung di Distrik Kayuni, Kepala Kesbangpol Kabupatan Fakfak Muhmud La Biru, S.Sos, M.Si, Kepala…

2 Pejabat Utama Polres Diserah Terimakan Kapolres Nabire

NABIRE – Serah terima jabatan Waka Polres dan Kabag SDM Polres berlangsung siang tadi, Jumat (03/12/2021). Serah terima jabatan (Sertijab) dipimpin langsung oleh Kapolres Nabire AKBP I Ketut Suarnaya, S.I.K., S.H, Perwira Upacara PS. Kasubbag Binkar Bag SDM Iptu Agus Supraytino, S.Sos dan Komandan Upacara Kasiwas Polres Nabire Iptu Edi Pamuji. Yang dihadiri Para Pejabat…