Daily Archives: 14/04/2023

Berdiri Diatas Tanah Pemda, Apakah 19 Miliar Sudah Dibayar Hotel Grand Papua, Pansus Kemana?

Hotel bintang tiga yaitu Hotel Grand Papua yang berada di Kabupaten Fakfak, Papua Barat, ternyata dibangun diatas tanah milik Pemda Kabupaten Fakfak. Diketahui, Pemerintah Kabupaten Fakfak bersama PT. Rimbun Menara Papua selaku pengelola Hotel Grand Papua telah membuat perjanjian kerja sama yang termuat pada nomor 556.2/558-b/BUP/2003 dan nomor 008/RMP-BD/VI/03 tanggal 26 Juni 2003 yang di-addendum…

Jangan Mudah Menghakimi Orang

Penulis: Frater Ino Mori, SVD. (Frater TOP Seminari Petrus van Diepen) Setiap tindakan mengandung dua kemungkinan yaitu salah atau benar. Dalam pengertian sederhana salah berarti ketidaksesuaian antara pikiran dan realitas, sebaliknya benar adalah kesesuaian antara pikiran dan realitas. Kita perlu melihat salah sebagaimana pengertian di atas. Orang dikatakan salah ketika bertindak tidak sesuai dengan pikiran…

Penerimaan Anggota Polri Diminta Prioritaskan Suku Yerisiam

Nabire, Majalahkribo.com – Suku Besar Yerisiam Gua di Nabire, Papua Tengah, meminta kepada pejabat perwakilan Polda Papua, Polres Nabire, untuk memprioritaskan putra asli Papua khususnya akan-anak Yerisiam dalam menerimaan anggota Polri Tahun 2023. Sekretaris Suku Besar Yerisiam Gua, Robertino Hanebora menyatakan, prioritas dimaksud adalah anak-anak pelamar secara khusus dari Suku Besar Yerisiam Gua dan asli…

Soal Legalitas Perusahaan, Ini jawaban PT. KEL

Laporan Wartawan : Ronaldo Letsoin Majalahkribo.com – PT. Kristalin Eka LESTARI (KEL), akhirnya buka suara tentang keabsahan dan legalitas perusahaannya. Hal tersebut disampaikan kuasa hukumnya, Edward Nababan menanggapi sejumlah pemberitaan sebelumnya yang dimuat oleh media majalahkribo.com Menurutnya, IUP PT. KEL merupakan izin usaha pertambangan yang bentuknya berupa keputusan Tata Usaha Negara (Beschikking) adalah sah menurut…

Bawaslu Intan Jaya Laksanakan Bimbingan Teknis Penyelesaian Sengketa Pemilu

INTAN JAYA – Anggota Bawaslu Kabupaten Intan Jaya Nemi Kobogau, S.E, Kordinator Devisi Penindakan Pelanggaran dan Sengketa (PPS) mengatakan bahwa telah melaksanakan bimbingan teknis kepada Panwaslu 8 Distrik. Untuk diketahui bimbingan teknis yang telah berlangsung tersebut adalah bimbingan teknis pembinaan penyelesaian sengketa pemilu dan pemilihan bagi panitia pengawas pemilihan umum distrik, pengawas kelurahan desa dan…