Daily Archives: 24/03/2022

Respon Gereja Katolik Terkait Kejadian di Kampung US

Fakfak, majalahkribo.com – Dihubungi secara terpisah terkait respon gereja, pegiat muda gereja katolik Mario Fransisco Talubun menyatakan sejak awal gereja katolik sangat menaruh perhatian pada krisis masyarakat di Us yang baru viral akhir-akhir ini. Romo Rico, Pastor Paroki Santo Paulus telah mengunjungi kampung Us, tanpa lelah membangun komunikasi dengan kelompok yang ada dalam hutan maupun yang…

Bahlil Lahadalia Batalkan Smelter di Fakfak, Pengamat Ekonom UGM: Itu Ada Keputusan Yang Blunder

Jakarta – Keputusan Menteri Investasi Bahlil Lahadalia soal proyek smelter tembaga di Fakfak, Papua Barat, yang dialihkan ke Gresik, Jawa Timur ditengarai tidak memiliki alasan yang kuat. Hal tersebut disampaikan oleh pengamat ekonomi energi dari Universitas Gadjah Mada, Fahmy Radhi. Ia menilai langkah masyarakat adat yang berencana melayangkan gugatan terhadap Menteri Bahlil melalui kuasa hukum Haris Azhar itu karena…