Browsing: Rohani

65 Tahun Penantian Terjawab, Pastor Charles Singpanki Jadi Imam Projo Pertama Putra Asli Sibil Banal Bakon

Pegunungan Bintang, majalahkribo.com – Suasana haru dan sukacita menyelimuti Lembah Sibil Banal Bakon, Kabupaten Pegunungan Bintang, saat umat Katolik Dekenat Pegunungan Bintang, Keuskupan Jayapura, menyambut kepulangan Pastor Charles Singpanki, Pr, imam Projo pertama yang berasal dari tanah adat Sibil Banal Bakon, Paroki Roh Kudus Mabilabol. Momen bersejarah ini menandai berakhirnya penantian iman selama 65 tahun…

Pastor Charles Singpanki Gelar Misa Perdana di Oksibi

Oksibil, majalahkribo.com – Suasana penuh haru dan sukacita menyelimuti Oksibil, Kabupaten Pegunungan Bintang, dengan kehadiran Pastor RD. Charles Singpanki, Pr, putra asli Oksibil, yang kembali ke tanah kelahirannya untuk melaksanakan Misa Perdana bersama umat Katolik setempat. Kehadiran Pastor Charles di Oksibil merupakan momen bersejarah bagi umat Katolik Pegunungan Bintang. Ia baru saja ditahbiskan menjadi imam dan…

Pastor Amandus Rahadat: Mengapa OPM Terus Melawan? Ini Refleksi Iman atas Tanda Zaman Papua

TIMIKA – Pastor Paroki Katedral Tiga Raja Timika, RD. Amandus Rahadat, PR, mengemukakan sejumlah alasan mendasar mengapa sebagian orang Papua, termasuk Organisasi Papua Merdeka (OPM), terus melakukan perlawanan dan menuntut kemerdekaan dari Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Refleksi tersebut disampaikan dalam khotbah Hari Raya Penampakan Tuhan (Epifani/Tiga Raja) pada Minggu, 4 Januari 2026, di Gereja…

Bupati Deiyai Buat Sejumlah Acara Sambut Hari Raya Natal

DEIYAI – Menyambut Hari Raya Natal, Bupati Kabupaten Deiyai, Melkianus Mote siapkan sejumlah rangakaian kegiatan. Hal itu dilakukan untuk hidupkan suasana Nata di Deiyai “Untuk menyambut Natal, kita akan buat sejumlah kegiatan,” ujar Bupati Melkianus Mote pada sejumlah kesempatan di Deiyai Rangkaian kegiatan tersebut mulai dari lomba dekorasi Gereja dan jalan desa serta Sejumlah perlombaan…

Papua Barat Tetapkan 8 Agustus 1360 sebagai Tanggal Masuknya Islam ke Tanah Papua

Majalahkribo.com – Pemerintah Provinsi Papua Barat resmi menetapkan 8 Agustus 1360 sebagai tanggal masuknya agama Islam ke Tanah Papua. Keputusan ini menutup perdebatan panjang yang berlangsung selama puluhan tahun di kalangan tokoh dan masyarakat. Penetapan tersebut diumumkan Wakil Gubernur Papua Barat, Mohamad Lakotani, dalam peringatan 665 tahun masuknya Islam ke Tanah Papua yang digelar di…

1 2 3 6