Browsing: Headline News

Polisi Tetapkan 5 Tersangka Curanmor di Fakfak

Fakfak, majalahkribo.com – Polres Fakfak menggelar Press Release tindak pidana pencurian kendaraan bermotor (Curanmor) di Mapolres Fakfak, Kamis (16/12/2021) siang. Kapolres Fakfak AKBP Ongky Isgunawan, SIK didampingi Kasat Reskrim Polres Fakfak Iptu Handam Samudro, STK.SIK mengatakan, 5 orang ditetapkan sebagai tersangka terkait kasus tindak pidana Curanmor, yakni DIA (22), ASMF (22), RI (15), AH (16),…

Tempat Jual Miras dan Karaoke Masih Buka, Ini Ganjaran Yang Akan Diberikan Pemda Nabire

PAPUA – Sebelumnya pada tanggal 25 November 2021 Bupati Kabupaten Nabire Mesak Magai telah edarkan surat pelarangan penjualan miras, cafe, karaoke, diskotik, panti pijat, dan sejenisnya tidak buka terhitung tanggal 1 Desember sampai 2 Januari 2022. Namun pada kenyataannya masih banyak sekali tempat karaoke dan penjualan miras yang buka. Saat ditemui kepala satuan polisi pamong…

Presiden Republik Indonesia Segera Bentuk Pengadilan Ham Di Papua Untuk Proses Hukum Dugaan Pelanggaran Ham Berat Paniai

Siaran Pers Nomor : 028/SP-LBH-Papua/XII/2021 PAPUA – “Gubernur Propinsi Papua dan Papua Barat serta Ketua DPRP segera mendesak Pembentukan Pengadilan HAM di Papua dan pelibatan Penyidik Ad Hoc dalam Tim Penyidik Dugaan Pelanggaran HAM yang Berat di Paniai Provinsi Papua tahun 2014” Kasus paniai berdarah yang terjadi pada tanggal 7 Desember 2014 dan 8 Desember…

Oktovianus Mote, Salurkan Sembako Kepada Masyarakat Di Distrik Tigi Kabupaten Deiyai

DEIYAI – Kepala Distrik Tigi Kabupaten Deiyai Oktovianus Mote mengaku telah salurkan bantuan sembilan bahan pokok (Sembako) kepada masyarakat di beberapa kampung Distrik itu. Kata Kepala Distrik Tigi kepada Wartawan media ini melalui via telepon selulernya, Selasa, (07/12/2021). “Sesuai kepercayaan bupati kabupaten Deiyai, kata Kadis Tigi, saya sudah salurkan bantuan sembakonya kepada masyarakat Distrik Tigi,…

Terancam Karena Diberitakan, Bandara Judi di Nabire Mau Sogok Wartawan Media Ini

Maraknya perjudian dalam berbagai bentuk yang ada di kabupaten Nabire seakan sudah menjadi hal yang biasa. Perjudian seperti togel, roulette maupun dadu mulai tumbuh subur dan berkembang luas di Nabire selama beberapa tahun terakhir. Uniknya, ada oknum wartawan di Nabire yang diduga menerima uang suap atau uang tutup mulut terkait perjudian di Nabire. Hal ini…

NIEUW GUINEA RAAD Pers Rilis

PAPUA – Sejarah mencatat bahwa proses kebangsaan Papua meuju sebuah negara merdeka pernah terjadi pada tahun 1961 dibawah resim kolonialisme Belanda. Dimana Belanda Sebagai penjajan di teritorial West Papua (Nederland Niuew Guinea) saat itu desakan PBB (pasal 73 DT piagam PBB) memiliki tanggungjawab dalam mempersiapkan bangsa Papua untuk menentukan nasib sendiri. Proses menuju penentuan nasib…

PDDIKTI Awards, Politeknik Negeri Fakfak Sabet Penghargaan

Pada penghujung tahun 2021 ini, Politeknik Negeri Fakfak memperoleh penghargaan Pangkalan Data Pendidikan Tinggi (PDDIKTI) Awards dari Kemendikbudristek. Dikutip dari akun resmi PDDIKTI Kemdikbudristek, penghargaan ini diberikan kepada kampus yang pelaporan datanya tuntas 100 persen. Penghargaan ini, menurut Direktur Politeknik Negeri Fakfak, Muhammad Subhan, menjadi bukti bahwa pelayanan akademik Politeknik Negeri Fakfak adalah salah satu…

Buron Kasus Korupsi Nabire Tertangkap, Negara Rugi Rp21,901 Miliar

Jakarta, Majalahkribo.com – Tim Tangkap Buronan (Tabur) Kejagung menangkap Mochtar Thayf, buron kasus korupsi pengadaan mesin genset kelistrikan pada Kabupaten Nabire, Papua periode 2007-2008. Kasus yang melibatkan pensiunan pegawai Perusahaan Listrik Negara (PLN) itu mengakibatkan kerugian keuangan negara Rp21,901 miliar. ”Yang bersangkutan ditangkap di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, sekitar pukul 14.00 WIB,” terang Kepala Pusat Penerangan…

5 Kampung di Kayuni Gelar Pemilihan Kepala Kampung

Fakfak, majalahkrobo.com – Pemerintahan Distrik Kayuni, Kabupaten Fakfak, Provinsi Papua Barat, menggelar pemilihan serentak kepala kampung pada lima (5) kampung. Kelima kampung tersebut yaitu; Kampung Rangkendak, Kampung Kuagas, Kampung Warpa, Kampung Ubadari dan Kampung Kabubur. Ikut hadir serta memantau langsung jalannya pemilihan kepala kampung di Distrik Kayuni, Kepala Kesbangpol Kabupatan Fakfak Muhmud La Biru, S.Sos, M.Si, Kepala…