Mobil Berbahan Bakar Air, Stanley Meyer
HISTORY – Stanley Meyer adalah seorang penemu asal Amerika Serikat yang pada 1990-an mengklaim telah menciptakan mobil bisa berjalan hanya dengan menggunakan air sebagai bahan bakar. Ia menyebutkan penemuannya sebagai water fuel cell Meyer menciptakan mobil yang bisa berjalan dengan berbahan bakar air. Katanya teknologi ini bisa menggantikan bensin selamanya. Tapi anehnya Stanley Meyer meninggal…