Daily Archives: 14/11/2025

Bayang-Bayang Teroris dan Cahaya Maria

CERPEN – Terasa berbeda hidup di kota yang mulai dibangun manusia-manusia bule pada tahun 1616. Satu bulan hanya dalam rumah gelap, tanpa cahaya listrik, cahaya matahari, dan cahaya bulan. Sa terisolasi dalam pikiran—makan, minum, berak, dan kencing hanya dalam rumah tanpa pintu dan jendela. Gelap menutupi mata, telinga, dan rasa. Sesekali cahaya datang ketika layar…

KNPI Deiyai Bersama Mahasiswa IPMANAPANDODE se-Jawa Bali Bersihkan Kota Waghete

DEIYAI – Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Deiyai kembali bersihkan kota Waghete, Sabtu (15/11) pagi. Kali ini, KNPI Deiyai bersama dengan Ikatan Pelajar Mahasiswa Nabire, Paniai, Dogiyai dan Deiyai (IPMANAPANDODE) yang sedang mengeyam pendidikan di tanah Jawa dan Bali Mahasiswa IPMANAPANDODE se-Jawa dan Bali ini turun bersihkan kota Waghete, Deiyai bertajuk Gerakan Bersih Sampah…

5.259 KPM Terima Bansos Rp9,09 Miliar, Kadis Sosial Maybrat Ingatkan Warga Gunakan Bantuan Secara Bijak.

Maybrat, majalahkribo.com — Pemerintah Kabupaten Maybrat melalui Dinas Sosial bekerja sama dengan Kantor Pos Cabang Sorong resmi menyalurkan tiga jenis bantuan sosial (bansos) kepada ribuan keluarga penerima manfaat (KPM). Penyaluran ini merupakan pencairan tahap terakhir atau triwulan IV tahun 2025, yang berlangsung di Aula Samusiret, Kumurkek, pada Kamis (13/11/2025). Kegiatan dipimpin langsung oleh Kepala Dinas…