Daily Archives: 23/06/2023

Gara Gara Tetapkan Tersangka TPPO, Polres Fakfak Akan Digugat

FAKFAK – Tersangka dugaan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) yang ditetapkan oleh Satuan Reserse Kriminal Polres Fakfak berdasarkan Laporan Polisi Nomor LP.A /7/VI/2023/Papua Barat. Res Fakfak tanggal 8 Juni 2023, ternyata oleh penasihat hukumnya di nilai terlalu terburu-buru dan terbilang prematur. Hal ini diungkapkan oleh penasihat hukum tersangka dugaan TPPO Adv. Junaedy Rano Wiradinata, S.H…