Daily Archives: 09/06/2023

Pemprov Papua Tengah Harus Ciptakan Solusi Damai Konflik Antara 2 Kelompok

(Oleh: Musa Dumukoto) OPINI – Perang Suku adalah suatu perang yang berlangsung antara dua pihak, baik secara besekutu atau tidak dengan dasar keberpihakan adalah alasan “kesukuan”. Berbeda dengan perang konvensional, alasan perang suku biasanya terjadi karena perebutan sumber makanan atau perebutan hak ulayat. Keputusan perang atau damai serta pemimpin jalannya peperangan biasanya dipimpin oleh seorang Kepala Suku. Walau…

KMP Adakan Kursus Wasit C3 Daerah Di Papua Tengah

NABIRE – Direktur Karya Muda Papua (KMP) Saepul Sambas saat dijumpai media mengatakan, kegiatan kursus berlisensi untuk wasit tersebut diadakan dengan bekerjasama dengan ASKAP Intan Jaya dan APSI Papua Tengah. “Kegiatan lisensi C3 wasit di Nabire, yang mengadakan ini oleh Karya Muda Papua bekerjasama dengan ASKAP Intan Jaya dan APSI Papua Tengah. Dengan ketua pelaksanaannya…

Minta Dukungan Dana, Bupati Fakfak Temui Wamentan

FAKFAK – Dalam rangka mengintegrasikan program pusat dan daerah, Bupati Fakfak Untung Tamsil, S.Sos., M.Si. melakukan pertemuan dengan Wakil Menteri Pertanian (Wamentan) RI Harvick Husnul Qolbi di rumah dinasnya yang terletak di Pejaten, Jumat (08/05/2023). Bupati Untung Tamsil mengatakan, bahwa program yang dimaksud adalah mendorong percepatan ekonomi di bidang pertanian. “Fokus kami bagaimana mendapat dukungan…

Bertemu Bahlil, Ini Yang Disampaikan Bupati UT

Editor: Ronaldo Letsoin FAKFAK – Usai ditetapkan Kabupaten Fakfak sebagai Proyek Strategis Nasional (PSN). Pemerintah Kabupaten Fakfak mulai bergerak cepat untuk memenuhi target percepatan PSN. Berbagai cara telah digunakan oleh Pemda Fakfak, salah satunya dengan melakukan silaturahmi dan sosialisasi terhadap masyarakat adat setempat. Pada Jum’at, 09 Juni 2023, Bupati Fakfak Untung Tamsil, S.Sos., M.Si. melakukan…