Daily Archives: 22/01/2022

Di Launching Rumah Semai Petani Milenial, Bupati Fakfak Ucapkan Terima Kasih kepada Pastor

Fakfak – Pemerintah Kabupaten Fakfak bersama Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Kabupaten Fakfak serta Papua Muda Inspiratif (PMI) secara resmi melaunching Rumah Semai dan Pembibitan Tanaman Hortikultura bagi Kelompok Taruna Tani (Milenial) Tunas Mandiri, Kamis (21/1), di Kelurahan Fakfak Utara, tepat di belakang Gereja Katolik Paroki Santo Yosep Fakfak. Kegiatan ini merupakan bentuk dukungan nyata…