Daily Archives: 03/12/2021

Buron Kasus Korupsi Nabire Tertangkap, Negara Rugi Rp21,901 Miliar

Jakarta, Majalahkribo.com – Tim Tangkap Buronan (Tabur) Kejagung menangkap Mochtar Thayf, buron kasus korupsi pengadaan mesin genset kelistrikan pada Kabupaten Nabire, Papua periode 2007-2008. Kasus yang melibatkan pensiunan pegawai Perusahaan Listrik Negara (PLN) itu mengakibatkan kerugian keuangan negara Rp21,901 miliar. ”Yang bersangkutan ditangkap di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, sekitar pukul 14.00 WIB,” terang Kepala Pusat Penerangan…

5 Kampung di Kayuni Gelar Pemilihan Kepala Kampung

Fakfak, majalahkrobo.com – Pemerintahan Distrik Kayuni, Kabupaten Fakfak, Provinsi Papua Barat, menggelar pemilihan serentak kepala kampung pada lima (5) kampung. Kelima kampung tersebut yaitu; Kampung Rangkendak, Kampung Kuagas, Kampung Warpa, Kampung Ubadari dan Kampung Kabubur. Ikut hadir serta memantau langsung jalannya pemilihan kepala kampung di Distrik Kayuni, Kepala Kesbangpol Kabupatan Fakfak Muhmud La Biru, S.Sos, M.Si, Kepala…